Dari dalam negeri, data pertumbuhan penjualan ritel dengan ekspektasi membaik akan dinanti investor domestikJakarta (ANTARA) – Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa diperkirakan mengalami konsolidasi, yang dibayangi pergerakan imbal hasil obligasi Amerika Serikat. IHSG dibuka menguat 10,21 poin atau 0,16 persen ke posisi 6.258,67. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 3,17 poin …
Read More »Bursa
Saham Jerman dibuka menguat, Indeks DAX 30 naik 0,75 persen
Berlin (ANTARA) – Saham Jerman mengalami awal yang baik hari Senin, dengan indeks acuan DAX naik 100,88 poin, atau 0,75 persen, dibuka pada 14.024,57 poin. Yang naik terbesar di antara 30 perusahaan terdaftar terbesar Jerman adalah spesialis dialisis Fresenius Medical Care, naik 1,47 persen, diikuti oleh pembuat mobil Volkswagen dan BMW dengan masing-masing 1,41 dan 1,40 persen. Pada hari Senin, …
Read More »Indeks Hang Seng turun 1,92 persen terseret penurunan saham teknologi
Prospek kami untuk siklus naik lebih lanjut tetap utuh karena pembukaan kembali global dibantu oleh vaksinasiJakarta (ANTARA) – Pasar saham Hong Kong jatuh pada hari Senin setelah Senat AS mengesahkan dana stimulus 1,9 triliun dolar AS yang meningkatkan kekhawatiran inflasi. Sementara target pertumbuhan ekonomi yang rendah di China mendorong kekhawatiran penerapan kebijakan yang lebih ketat untuk mengendalikan harga-harga yang sudah …
Read More »Saham Korea Selatan turun tiga hari berturut-turut
Seoul (ANTARA) – Saham Korea Selatan turun selama tiga hari perdagangan berturut-turut hingga Senin, di tengah meningkatnya kekhawatiran tentang imbal hasil obligasi pemerintah AS yang lebih tinggi. Indeks Harga Saham Gabungan Korea (KOSPI) merosot 30,15 poin, atau 1,00 persen, menjadi menetap di 2.996,11. Volume perdagangan mencapai 1,9 miliar saham senilai 15,5 triliun won (13,7 miliar dolar AS). Indeks KOSPI mengawali …
Read More »IHSG awal pekan menguat ikuti kenaikan bursa saham AS
Untuk IHSG pada hari ini diperkirakan menguat melihat kuatnya sentimen global dari stimulus fiskal ASJakarta (ANTARA) – Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada awal pekan menguat mengikuti kenaikan bursa saham Amerika Serikat. IHSG dibuka menguat 45,25 poin atau 0,72 persen ke posisi 6.304. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 11,08 poin atau 1,18 …
Read More »Wall Street berakhir “rebound”, Indeks Dow Jones melonjak 572,16 poin
Minggu depan, saya memperkirakan volatilitas akan berlanjut, dengan banyak peluang, dengan saham-saham tertentu yang dijual berpotensi reboundNew York (ANTARA) – Wall Street berakhir menguat tajam setelah sesi volatil pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), rebound dari kerugian sesi sebelumnya terangkat saham-saham teknologi, dengan Nasdaq bangkit kembali namun masih mencatat kerugian sekitar 10 persen dari rekor tertinggi Februari. Indeks Dow …
Read More »Harga emas kian terpuruk, berada di bawah 1.700 dolar AS
Optimisme dalam hal ekonomi ke depan terus mendorong imbal hasil obligasi lebih tinggi dan yang tentunya banyak menghilangkan keuntungan di pasar-pasar komoditas, termasuk emasChicago (ANTARA) – Harga emas kian terpuruk hingga berada di bawah 1.700 dolar AS pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), berkutat di level terendah 9-bulan, setelah data ketenagakerjaan AS yang lebih baik dari perkiraan mendukung dolar …
Read More »Saham Jerman rugi lagi, Indeks DAX 30 terpangkas 0,97 persen
Frankfurt (ANTARA) – Saham-saham Jerman kembali berakhir lebih rendah pada perdagangan Jumat (5/3/2021), memperpanjang kerugian untuk hari kedua berturut-turut, dengan indeks acuan DAX 30 di Bursa Efek Frankfurt terpangkas 0,97 persen atau 135,65 poin, menjadi menetap di 13.920,69 poin. Indeks DAX 30 melemah 0,17 persen atau 23,69 poin menjadi 14.056,34 poin pada Kamis (4/3/2021), setelah terkatrol 0,29 persen atau 40,23 …
Read More »